Thursday, June 27, 2019

Cara install santri tools di termux. Kumpulan Tools termux terlengkap.

Cara install santri tools di termux. Kumpulan Tools termux terlengkap.

Cara install santri tools di termux
Extreme tools hacking installer



  • Santri tools adalah:
Santri tools merupakan code Script tools installer terlengkap di termux.
Berisi bermacama macam tools yang multifungsi.

Lewat tools ini kita dipermudah dalam hal menginstall tools lain nya.
Karena di dalam santri tools, terdapat puluhan tools serba guna yang mungkin anda butuh kan.

  • Santritools
Kini tampil Dengan tampilan yg friendly.
Dan tidak membosankan.
Karna kami telah mendesain hingga sedemikian rupa.
Dan disinilah.
Semua tools paling berguna terkumpul menjadi satu.
Meliputi beberapa kategori:
  •    [01] Penetration testing
  •    [02] Vulnrabelity Testing
  •    [03] Crazy attacking
  •    [04] Password cracking
  •    [05] Website Hacking
  •    [06] Exploitation Tools
  •    [07] Sniffing & Spoofing
  •    [08] Other

Yang pasti semua tools dibawah ini.
Sangat lah bermanfaat dan serba guna.
Yang bisa kalian gunakan, sesuai kebutuhan kalian.
Nah disini kalian tinggal memilih tools mana yang ingin kalian install.
Meliputi:
  •     [01] Nmap
  •     [02] Red Hawk
  •     [03] D-Tect
  •     [04] sqlmap
  •     [05] Infoga
  •     [06] ReconDog
  •     [07] AndroZenmap
  •     [08] sqlmate
  •     [09] AstraNmap
  •     [10] WTF
  •     [11] Easymap
  •     [12] BlackBox
  •     [13] XD3v
  •     [14] Crips
  •     [15] SIR
  •     [16] EvilURL
  •     [17] Striker
  •     [18] Xshell
  •     [19] OWScan
  •     [20] OSIF
  •     [21] Devploit
  •     [22] Namechk
  •     [23] AUXILE
  •     [24] inther
  •     [25] GINF
  •     [26] GPS Tracking
  •     [27] ASU
  •     [28] fim


Semua tools diatas. Telah kami kumpulkan menjadi satu.
Dan masih banyak tools bermanfaat lainnya.
Yang pastinya, Bisa kalian install secara instan. 

Kalian tinggal memilih saja. Tools mana yang akan kalian install.
Dan admin telah mengkomposisikan tools mana yang paling bermanfaat.
Kalian tinggal memilih sesuai kebutuhan kalian


  • Cara install santri tools.

1. Pastikan anda telah menginstall aplikasi termux.
[!] Namun menurut admin, termux versi lawas lebih bersahabat.

Download termux versi lawas:
download[4]
[!] download semua script dibawah agar tools bisa bekerja dengan sempurna.
Tanpa satu script saja. SantriTools tidak akan berfungsi

Download script 1:
download[4]
Download script 2: 
download[4]
Download script 3:
download[4]

---------------------------------------------------------------
---------------------------------------------------------------


Setelah semua script di download.

Silahkan ketik sesuai panduan script, ditermux.
Setelah semua siap.

Tekan perintah seperti berikut:
  • $ cd santri tools (enter)
  • $ python2 santritools.py (enter)
-pilih jenis tools yang kalian inginkan
  • Sntr>1  [contoh : penetration testing] (enter)
-lalu pilih tools yang ingin kalian install
  • Sntr>27 [install ASU] (enter)
  • Done waiting proses installing

Secara otomatis santritools akan menginstallkan tools tersebut untuk anda.
Seperti pada gambar berikut!
Tunggu sampai proses selesai.

Setelah selesai. Lalu:
  • -lalu tekan [99] for back to menu
  • Atau tekan [00] for exit the santri
  • Sntr> 00


Nah sampai disini kalian sudah paham kan?
Jika masih belum paham silahkan tulis komentar

Wassalamu'alaikum wr wb

4 comments:

  1. Itu git clone dan lain'' baca post kang. Tinggal download dan enjoy hacking

    ReplyDelete
  2. Kok link dowload linknya eror bang?
    Knp kok eror bang?

    ReplyDelete
  3. tanks gak , salam santri pokonya

    ReplyDelete